Tips Mempercepat Koneksi Internet Pada Browser Mozilla Firefox

Berikut Tipsnya :
  1. Buka Tab Baru (Open New Tab) pada Browser Mozilla Firefox. 
  2. Pada Address Bar (Tempat kita mengetikkan alamat suatu situs) ketikkan perintah about:config kemudian tekan ENTER.
  3. Jika muncul sebuah Kotak Dialog, Klik pada tombol yg da tulisannya “I’ll be carefull, I promise”.
  4. Kemudian klik kanan pada halaman tersebut dan pilih New >>> Integer 
  5. Pada Kotak Integer tadi ketik nglayout.initialpaint.delay 
  6. Lalu terakhir Set Value -a pada angka 0.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berikut adalah beberapa aturan untuk memberikan komentar di blog ini :

1. Semua komentar kecuali spam dipersilahkan.
2. Anda dipersilahkan jika ingin membuat permintaan dan pertanyaan.
3. Jangan gunakan nama-nama seperti Admin, Penulis, Operator, atau yang lainnya untuk memberikan komentar karena akan membuat orang lain salah paham.
4. Tinggalkan Alamat Email/Url Blog Anda, jika Anda memberi komentar sebagai "Anonymous"

"Terima kasih banyak telah berkomentar"